Program Unggulan

Komunitas Prisma Muda mengadakan kegiatan edukasi dan pembagian bantuan kepada para pejuang kanker di Rumah Ambu. Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian dan dukungan nyata untuk sesama yang membutuhkan.

50+ Penerima Manfaat
25 Relawan Aktif
Mei 2024